ilmu aqiqah
Hikmah Aqiqah
Kenapa kita harus melaksanakan aqiqah ? Apa hikmah melaksanakan aqiqah ? Aqiqah secara etimologis / lughawi aqiqah adalah memotong (al-qat’u) atau nama untuk rambut pada kepala bayi yang dilahirkan. Menurut terminologi syariah / fiqih aqiqah adalah hewan yang disembelih sebagai wujud rasa syukur atas karunia Allah SWT atas lahirnya seorang Read More…
Syarat Melaksanakan Aqiqah
Imam Asy Syafi’i mensyaratkan bahwa yang dianjurkan aqiqah adalah orang yang mampu. Aqiqah menjadi tanggung jawab ayah sebagai penanggung nafkah dalam keluarga. Syarat hewan yang disembelih untuk aqiqah sama dengan syarat hewan qurban (kurban) yakni sebagai berikut : Kambing: sempurna (tidak cacat) berusia 1 (satu) tahun dan masuk usia (dua) Read More…
Syarat Menyembelih Kambing Aqiqah
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: عن الغلام شاتان وعن الجارية شاة لايضركم أذكرانا كن أم إناثا “Untuk anak laki-laki dua kambing, dan untuk anak perempuan satu kambing, dan tidak memudharati kalian apakah kambing-kambing tersebut jantan atau betina.” (HR. Ashhabus Sunan, dan dishahihkan Syeikh Al-Albany). Maksud penjelasan hadits diatas, bahwa Read More…