Sunnah Saat Menyembelih Hewan Qurban
Assalamu’alaykum Wr.Wb. sahabat Aqiqah Berkah dan saudara muslim dimanapun anda berada Apa kabar? Semoga senantiasa dalam lindungan Allah SWT dan dalam ketetapan iman dan islam, Amiiin Ya Rabb
Oke sahabat Aqiqah Berkah saat ini mimin akan memberikan ringkasan mengenai sunnah-sunnah yang dianjurkan saat menyembelih hewan qurban. Dengan mengetahui amalan sunnah akan memberikan kesempatan pada kita untuk mendapatkan pahala sunnah yang terkandung dalam ibadah qurban. Berikut ulasan selengkapnya.
- Memotong 2 urat yang ada di kanan dan kiri leher agar hewan qurban lekas matinya
- Binatang yang panjang lehernya, sunnah penyembelihannya berada di pangkal lehernya, hal ini bertujuan untuk lekas mati
- Binatang yang disembelih itu hendaklah digulingkan ke sebelah rusuknya yang kiri, supaya mudah bagi orang yang menyembelihnya
- Dihadapkan ke kiblat (Ka’bah)
- Membaca bismillah dan sholawat atas Nabi Muhammad SAW
Sebagian ulama’ berpendapat bahwa membaca Bismillah itu wajib dengan alasan firman Allah SWT yang tertera dalam surat Al Maidah ayat 3 yakni :”Diharamkan bagimu (memakan) bangkai, darah, daging babi (daging hewan) yang disembelih atas nama selain Allah, yang tercekik, yang terpukul, yang jatuh, yang ditanduk, dan yang diterkam binatang buas, kecuali yang sempat kamu menyembelihnya dan (diharamkan bagimu) yang disembelih untuk berhala“.
Adapun sebagian ulama’ yang berpendapat bahwa membaca bismillah adalah sunnah yakni dikarenakan dalam ayat tersebut tidak menunjukkan wajibnya membaca bismillah, tetapi ayat itu hanya mengharamkan menyembelih dengan nama lain selain dari nama Allah. Namun untuk lebih amannya, dalam melakukan segala hal kita biasakan untuk mengucap bismillah (Wallahu’alam).
Demikianlah sahabat Aqiqah Berkah, ulasan singkat mengenai sunnah-sunnah yang terkandung saat menyembelih hewan qurban. Semoga dapat menambah wawasan kita dan bermanfaat.
Selanjutnya bagi sahabat Aqiqah Berkah dan saudara muslim lainnya, yang saat ini sedang membutuhkan jasa pemesanan hewan qurban untuk Idul Adha, Aqiqah Berkah telah menyediakan hewan qurban.
Adapun hewan yang tersedia adalah :
1) Sapi Jawa
– Berat : Mulai dari 300 kg
– Harga : Mulai dari Rp.22.750.000,-
2) Sapi Bali
– Berat : Mulai dari 300 kg
– Harga : Mulai dari Rp.22.750.000,-
3) Kambing Jawa/ Gibas
– Berat : Mulai dari 24-29 kg
– Umur : -+ 1 tahun
– Harga : Mulai dari Rp.1.900.000,-
(Untuk jenis lebih lengkap dan terupdate bisa menghubungi kontak kami)
Sapi dan Kambing qurban di atas dapat Anda pesan melalui beberapa Paket Qurban Aqiqah Berkah yakni sebagai berikut :
1. Paket Qurban Peduli Syar’i
Pada paket qurban peduli syar’i, kami menyediakan pemesanan hewan qurban sekaligus jasa pemotongan hewan qurban secara syar’i.
Untuk penyaluran daging qurban, Anda dapat memesan tempat yang dikehendaki atau yang diamanahkan seperti panti asuhan, pondok pesantren, dll sebagai tempat pembagian daging qurban. Kami menerima jasa pemesanan paket qurban dari kota Anda (Jawa dan Luar Jawa).
2. Paket Qurban Mandiri Syar’i
Pada paket ini kami menyediakan jasa pemesanan hewan qurban syar’i dan untuk penyembelihannya dilakukan mandiri oleh orang yang akan berqurban. Selanjutnya kami siap mengantar hewan qurban yang telah Anda pesan.
Adapun area atau tempat untuk pendistribusian daging (Paket Qurban Peduli Syar’i) dan pengantaran hewan qurban (Paket Qurban Mandiri Syar’i) yang dapat kami sediakan meliputi kabupaten dan kota :
(a) Jombang
(b) Mojokerto
(c) Nganjuk
(d) Kediri
(e) Tulungagung
(f) Trenggalek
(g) Blitar
(h) Ponorogo
(i) Madiun
Silahkan bagi sahabat Aqiqah Berkah yang ingin memesan penawaran paket qurban dari kami. Karena kami Aqiqah Berkah siap menjadi mitra anda yang beramanah untuk membantu kelancaran ibadah qurban anda.
Pesan paket qurban yang anda kehendaki mulai dari sekarang, untuk mendapatkan harga yang ekonomis. Berikut kontak kami yang dapat anda hubungi.
Telp: 0857-4962-2504
HP/WA: 0813-3568-0602
Kantor Pusat Nganjuk
Gedung Pusat Aqiqah & Qurban
Jl. Punto Dewo Baron Timur RT01 / RW01
Baron, Nganjuk, Jawa Timur
~ aqiqahberkah.com : Kami Hadir Untuk Melayani~